ADITYA BUDIANSYAH

Sabtu, 31 Oktober 2009

APA ITU TEATER ??

Teater adalah suatu karya seni dalam bentuk acting.Teater mengutamakan kekompakan dalam semua bidang yang mendukung berjalannya pementasan dan susunan organisasinya. Teater sangat baik untuk mengasah bakat, totalitas, semangat, disiplin, tanggungjawab, kepedulian, dan cara pandang. Dalam organisasi termasuk teater perlu diadakan dan harus ada adalah AD/ART (Anggaran Dasar/ Anggaran Rumah Tangga) yang bertujuan mengatur semua hal yang menyangkut organisasi tersebut, (misal acara apa saja yang dilukukan, berapa dana yang dibutuhkan, susunan panitia,dll). Maka dari itu jika ada kekeliruan, kasalahan atau permasalahan yang terjadi dalam suatu hal akan dapat diketahui penyebap dan siapa yang harus bertanggungjawab dalam masalah itu.

0 komentar: